Indigosol Biru O4B VAT Version adalah jenis pewarna kimia tesktil yang menghasilkan warna biru. Dikemas per 100 gram, cocok untuk trial atau pewarnaan kain berskala kecil. Cocok untuk proses batik, celup, maupun industri pewarnaan kain yang membutuhkan hasil warna cerah, merata, dan awet.